Pemdes Tanjung Agung Mengadakan Sosialisasi HUKUM Untuk Meningkatkan Kesadaran Masyarakat Tentang HUKUM

 

 

Foto Kegiatan Pembukaan Sosialisasi Hukum di Desa Tanjung Kec. Maje Kab. Kaur

 

Foto Bersama Kegiatan Sosialisasi Hukum Desa Tanjung Agung Kec. Maje Kab. Kaur

Tanjung Agung- 29/07/2023 Pemerintah Desa Tanjung Agung Kec. Maje Kab. Kaur Melaksanakan Sosialisasi Hukum sesudai dengan Rencana Kerja Pemerintah Desa Tanjung Agung Pada Tahun 2023. Kegiatan ini dianggarkan dari Dana Desa (DD) Tahun 2023. Kegiatan Sosialisasi Hukum ini berjalan dengan Lancar dan dikuti oleh 25 Peserta yang berasal dari unsut dan Tokoh Masyarakat Desa Tanjung Agung. 

Ketua Panitia sekaligus Kades Desa Tanjung Agung (Herlen Sumarni, S.Pd)  dalam Kesempatan ini menyampaikan Pesan Bahwa Kegiatan Sosialisasi Hukum ini diadakan bertujuan Agar Masyarakat Desa Tanjung Agung Paham Tentang Hukum dan Sadar Hukum artinya masyarakat dapat mentaati Hukum Yang berlaku di wilayah Desa Tanjung Agung Khususnya dan umumnya di Republik Indonesia. Sehingga tercipta suasana Aman, Nyaman dan Tentram dalam menjalankan kehudupan bermasyarakat. 

Dalam Kegiatan Sosialisasi Hukum dilaksanakan selama 8 Jam di Mulai Pukul 08.00 s/d Pukul 16.00. Dalam Kesempatan Sosialisasi Hukum ini di datangkan 4 Nara sumber yang menyampaikan Tentang Materi Sadar Hukum. Diantara Narasumber Yang pertama adalah Pihak Kepolisian dan ini langsung disampaikan oleh Bapak Kapolsek Maje dan didampingi oleh Babinkantibmas Desa Tanjung Agung. Materi Kedua dan Ketiga di isi oleh Pihak Kejaksaan Negeri Bintuhan dan di wakili oleh Kasi Intel Kejaksaan dan menyampaikan Materi Tentang Hukum yang harus di pahami oleh Masyarakat, dan Materi Ke empat di Sampaikan dari Pihak Inspektorat Kabupaten Kaur. 

Dalam Kegiatan Sosialisasi Hukum ini berjalan dengan baik dan lancar, serta para peserta dapat langsung berdiskusi dan bertanya tentang hukum, peserta sosialisasi merasa puas atas kegiatan Sosialisasi Hukum ini dan Peserta merasa lebih paham tentang hukum. By. Redaksi Pemdes (fika)

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Menyambut Hari Raya Idul Adha Danau Kembar adakan Pangung Hiburan Live Music

Musdesus Pemdes Tanjung Agung Menetapkan 25 KPM Pemerima BLT DD Tahun Anggaran 2023

Desa Tanjung Agung Kec. Maje Melaksanakan MUSDES untuk Perencanaan Pembangunan Tahun Anggaran 2025

Pemdes Tanjung Agung Salurkan BLT DD Triwulan 3 Kepada 25 KPM

HUT RI Ke 77 Danau Kembar di Tanami 1000 Pohon Ketapang oleh Jajaran Organisasi Pemdes Tanjung Agung Kec. Maje Kab. Kaur

BUMDes Raja Madani Kembangkan Usaha Baru (Home Industri) Kopi Original Petik Merah

Pemdes Tanjung Agung Peringati Hari Besar Islam (Isra' Mi'raj) 1445 H di Masjid Al-Ikhlas

Polsek Maje dan Pemdes Tanjung Agung Memasang Himbauan di Area Wisata Danau Kembar

Pemdes Tanjung Agung Bagikan BLT-DD Triwulan II Kepada 105 KPM (Masyarakat Tersenyum Bahagia)

MusrenbangDes Tahun 2023 Desa Tanjung Agung Kec. Maje Menampung Program Prioritas Usulan Masyarakat